Acara September Miztival ini dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Santri, Hari Sumpah Pemuda, dan Hari Batik Nasional, dengan harap dapat menumbuhkan rasa cinta santri pada tanah air.